Ciptaan Baru Di Hati-Nya
Kalangan Sendiri

Ciptaan Baru Di Hati-Nya

Lestari99 Official Writer
      4469

Sebelum Anda dilahirkan, Tuhan telah membayangkan Anda sebagai ciptaan baru di hati-Nya, yang menjadi panggilan Anda yang sesungguhnya di muka bumi ini.

Terpujilah Allah dan Bapa Tuhan kita Yesus Kristus yang dalam Kristus telah mengaruniakan kepada kita segala berkat rohani di dalam sorga. Sebab di dalam Dia Allah telah memilih kita sebelum dunia dijadikan, supaya kita kudus dan tak bercacat di hadapan-Nya. ~ Efesus 1:3-4

Ikuti Kami