Lahir Bukan Karena Kebetulan
Kalangan Sendiri

Lahir Bukan Karena Kebetulan

Puji Astuti Official Writer
      2236

Kita lahir bukan karena sebuah kebetulan, namun sudah Tuhan rencanakan untuk menggenapi sebuah rencana yang sudah Ia siapkan bagi kita. 

Karena kita ini buatan Allah, diciptakan dalam Kristus Yesus untuk melakukan pekerjaan baik, yang dipersiapkan Allah sebelumnya. Ia mau, supaya kita hidup di dalamnya. ~ Efesus 2:10

Ikuti Kami