Mendengar dan Percaya
Kalangan Sendiri

Mendengar dan Percaya

eva Official Writer
      6777
Show English Version

Syarat memiliki hidup kekal bersama Tuhan Yesus hanyalah dengan mendengar dan percaya akan segala perkataan-Nya.

Aku berkata kepadamu: Sesungguhnya barangsiapa mendengar perkataan-Ku dan percaya kepada Dia yang mengutus Aku, ia mempunyai hidup yang kekal dan tidak turut dihukum, sebab ia sudah pindah dari dalam maut ke dalam hidup (Yohanes 5:24).

Ikuti Kami