LBH Mawar Saron Tantang Pemilik Panti Samuel di Meja Hijau
Dugaan penganiayaan di panti asuhan Samuel, sempat dibantah oleh pemilik panti, Chemeul. Ia menyatakan siap menerima ganjaran hukum bila hal tersebut benar, namun Pimpinan Lembaga Bantuan Hukum Mawar Saron Hotma Sitompul menantangnya di meja hijau.