Max Lucado Minta Gereja Pimpin Peringatan 11 September
Max Lucado Minta Gereja Pimpin Peringatan 11 September
Menjelang 12-tahun tragedi runtuhnya menara kembar World Trade Center (11 September atau 9/11) yang akan jatuh bulan depan, penulis sekaligus pengkhotbah Max Lucado menghimbau agar gereja-gereja di AS menjadi pemimpin dalam peringatan tersebut....more>>
Mon August 19th, 2013

Gereja Liverpool Refleksikan Visi Martin Luther
Gereja Liverpool Refleksikan Visi Martin Luther
Gereja Liverpool akan mengadakan refleksi kembali visinya bagi kota bagian Inggris ini dengan mengusung kembali pidato terkenal ?I have a dream? oleh Martin Luther sejak 50 tahun yang lalu. Peringatan ini tepatnya akan diadakan pada Minggu (25/8) di St Ja...more>>
Mon August 19th, 2013

Umat Kristen Mesir Hadapi Masa Sulit
Umat Kristen Mesir Hadapi Masa Sulit
Bentrok berdarah antara pihak kepolisian Mesir dengan pihak pendukung Morsi pada Rabu lalu berimbas besar pada nasib umat Kristen disana. Sejumlah gereja, tempat bisnis dan rumah para umat Kristen dibakar massa yang ingin memancing di air yang keruh....more>>
Sun August 18th, 2013

Presiden Kamerun Akan Tutup 100 Gereja Pantekosta
Presiden Kamerun Akan Tutup 100 Gereja Pantekosta
Presiden Kamerun, Paul Biya memerintahkan penutupan 100 gereja karena dianggap melakukan praktik kriminal yang diduga dilakukan oleh para pendeta Pantekosta sehingga mengancam keamanan nasional, seperti yang dilaporkan CNN....more>>
Sun August 18th, 2013

Selandia Baru Bangun Gereja dari Kardus
Selandia Baru Bangun Gereja dari Kardus
Setelah guncangan gempa berkekuatan 6.3 SR yang mengakibatkan kehancuran katedral tua di Selandia Baru pada tahun 2011, kini sebuah gereja kardus baru dibangun sebagai rumah ibadah sementara menggantikan gereja yang telah hancur tersebut. Katedral ini bar...more>>
Sun August 18th, 2013

Umat Kristen Mesir Dihantui Ketakutan
Umat Kristen Mesir Dihantui Ketakutan
Penyerangan terhadap sejumlah gereja di Mesir menumbuhkan rasa takut bagi umat Kristen di negara yang masih menghadapi perang berdarah tersebut. Para pendukung Morsi menjadi ancaman bagi keberadaan mereka....more>>
Sat August 17th, 2013

Sejumlah Gereja dan Rumah Umat Kristen di Mesir Dibakar
Sejumlah Gereja dan Rumah Umat Kristen di Mesir Dibakar
Situasi di Mesir semakin memanas usai tragedi berdarah terjadi pada Rabu (14/8) pagi lalu antara polisi dan pengunjuk rasa pro-Mursi. Uskup Angaelos, Kepala Gereja Orthodox Koptik di Inggris mengatakan, rekannya di Mesir melaporkan bahwa 52 gereja diseran...more>>
Fri August 16th, 2013

Gereja Buka Pusat Makanan Untuk Kaum Miskin
Gereja Buka Pusat Makanan Untuk Kaum Miskin
Sebuah bentuk tindakan nyata dalam mengasihi sesama dilakukan oleh jemaat di Gereja Christ Embassy di Warri, Delta State, Nigeria. Mereka membuka sebuah Pusat Makanan yang ditujukan untuk membantu kaum miskin yang kekurangan makanan dan kelaparan....more>>
Thu August 15th, 2013

Usai Skandal Selingkuh, Adik Benny Hinn Kembali Melayani
Usai Skandal Selingkuh, Adik Benny Hinn Kembali Melayani
Setelah menyelesaikan skandal perselingkuhannya dan juga absen dari pelayanannya sebagai pendeta di The Gathering Place Worship Center, Sanford Florida selama delapan bulan, Pendeta Sam Hinn dinyatakan akan kembali ditahbiskan untuk melayani jemaat di ger...more>>
Wed August 14th, 2013

Ortodoks Rusia di Turki Pertahankan Gereja Bersejarah
Ortodoks Rusia di Turki Pertahankan Gereja Bersejarah
Usaha pemerintah Turki dalam pembangunan di kota Galataport mendapat tentangan dari jemaat Ortodoks Rusia yang kini giat mempertahankan sebuah gereja bersejarah berusia 134 tahun....more>>
Mon August 12th, 2013

Sebuah Survei Temukan Hubungan Antara  Perokok dan Kehadiran di Gereja
Sebuah Survei Temukan Hubungan Antara Perokok dan Kehadiran di Gereja
Sebuah survei oleh Gallup poll menyatakan bahwa pria yang tidak ke gereja memiliki kecenderungan tiga kali lebih tinggi sebagai perokok dibanding dengan pria yang setiap minggunya ke gereja....more>>
Mon August 12th, 2013

Pendeta di New York Pecahkan Rekor Dunia
Pendeta di New York Pecahkan Rekor Dunia
Selain menjadi seorang pemimpin jemaat, nampaknya pendeta Mark Temperanto juga mempunyai talenta besar dibidang musik....more>>
Sun August 11th, 2013

Bakal Dirobohkan, Jemaat Kembali ke Gereja
Bakal Dirobohkan, Jemaat Kembali ke Gereja
Mengetahui gedung ibadah yang pernah mereka kunjungi puluhan tahun silam akan dirobohkan pemerintah Turki, sekitar 25 orang dari jemaat Ortodoks Rusia kembali melakukan kebaktian di Gereja St. Elijah, Jumat (2/8)....more>>
Sun August 11th, 2013

Usia 8 Tahun, Anak ini Jadi Pengkhotbah
Usia 8 Tahun, Anak ini Jadi Pengkhotbah
Samuel Green, pengkhotbah cilik berusia 8 tahun yang sudah berkhotbah di lebih dari 50 gereja pada Rabu kemarin tampil di acaranya sendirinya ?The Simple Truth, Today Show? yang disiarkan NBC menceritakan tentang asal mula dirinya terjun sebagai pengkhotb...more>>
Sun August 11th, 2013

Rico Andhika 1 September 2020 - 22:45:30
Saya mohon bantuan doanya untuk diberikan jawaban ... more..

Edward Budi Setiawan 1 September 2020 - 12:24:55
Supaya Yesus, memberkati, mengurapi & menyertai se... more..

Adi Fitrio 28 August 2020 - 12:39:11
saya meminta doa dari saudara saya adi fitrio deng... more..

Lawrence Fabian Jerangku 19 July 2020 - 23:26:45
Saya meminta doa kalian berserta isteri saya menga... more..




Ikuti Kami