Mengajarkan Berdoa untuk Kelas Besar(MACAM-MACAM KREASI BERDOA)
Mengajarkan Berdoa untuk Kelas Besar(MACAM-MACAM KREASI BERDOA)
Suasana doa dapat dibentuk semakin indah, misalnya dengan membuat dekorasi tertentu dalam ruangan kelas. Tujuannya adalah agar tercipta suatu suasana yang khusuk dalam berdoa dan dapat membuat suasana menarik sehingga membuat anak terkesan dan tertarik un...more>>
Sat August 16th, 2014

SATUAN WAKTU & UKURAN DALAM MENGHUKUM ANAK (Satuan ukuran)
SATUAN WAKTU & UKURAN DALAM MENGHUKUM ANAK (Satuan ukuran)
Hukuman tidak harus dengan tongkat, perkataanpun bisa berfungsi seperti tongkat, sebagai hajaran, sebagai hukuman, bahkan dalam beberapa hal bisa lebih menyakitkan. Ada didikan yang keras, tentu ada didikan yang lunak....more>>
Fri August 15th, 2014

Mengajarkan Berdoa untuk Kelas Besar-2
Mengajarkan Berdoa untuk Kelas Besar-2
Sesekali Guru dapat membuat ruang doa khusus, cukup dengan bilik kain. Mintalah anak-anak secara bergiliran masuk ke bilik tersebut untuk berdoa. Di dalam bilik tersebut harus ada seorang guru yang sudah menunggu untuk membimbing anak-anak saat berdoa...more>>
Fri August 15th, 2014

5 Alasan Vatikan Jadikan Korsel Masa Depan Gereja Katolik
5 Alasan Vatikan Jadikan Korsel Masa Depan Gereja Katolik
Pesatnya pertumbuhan Gereja Katolik di Korea Selatan (Korsel) adalah satu fakta yang harus diakui dunia, pasalnya saat ini lebih dari lima juta atau sepersepuluh dari populasi Korsel menganut agama Katolik sejak tahun 1970-an....more>>
Fri August 15th, 2014

PRINSIP HUKUMAN : TIM PENDIDIK SEHATI(Sehati Orangtua - Pembantu)
PRINSIP HUKUMAN : TIM PENDIDIK SEHATI(Sehati Orangtua - Pembantu)
Seorang pemimpin yang berhasil adalah yang BERAKHLAK dan akhlak yang paling utama adalah berbelas kasihan, yang memiliki moral atau etika 'menghormati orang yang lebih tua' sekalipun dia seorang pembantu atau suster....more>>
Thu August 14th, 2014

SATUAN WAKTU & UKURAN DALAM MENGHUKUM ANAK (Satuan Waktu)
SATUAN WAKTU & UKURAN DALAM MENGHUKUM ANAK (Satuan Waktu)
Sesuai fungsi hukuman adalah untuk menyadarkan kesalahan, jika anak sudah merasa salah maka kita harus berhenti menghukumnya. Jangan anak sudah merasa dan menyadari kesalahannya, kita masih ngomel, marah, berteriak - teriak, karena kita merasa belum seles...more>>
Thu August 14th, 2014

Mengajarkan Berdoa untuk Kelas Besar-1
Mengajarkan Berdoa untuk Kelas Besar-1
Guru dapat mendoakan beberapa anak pada setiap kali pertemuan SM, aturlah jadwal doa guru, misalnya tiap minggu mendoakan 2 anak, maka dalam 10 minggu 20 anak telah didoakan, aturlah jadwal agar jangan ada anak terlewatkan....more>>
Thu August 14th, 2014

PRINSIP HUKUMAN : TIM PENDIDIK SEHATI(Sehati Orangtua - Guru)
PRINSIP HUKUMAN : TIM PENDIDIK SEHATI(Sehati Orangtua - Guru)
Jika anak sudah tidak hormat dengan gurunya atau tidak suka dengan sekolahnya, pelajaran menjadi sulit diterima, karena sudah tidak 'respect'. Sama dengan saudara jika kecewa atau tidak hormat dengan seorang 'Pendeta'...more>>
Wed August 13th, 2014

PRINSIP HUKUMAN : ADIL
PRINSIP HUKUMAN : ADIL
Dalam rumah tangga tidak boleh ada anak papa, anak mama. Mama sayang ke anak yang 'kebetulan' wajahnya mirip dia, dan papa sayang yang satunya lagi karena dia ada dalam garis yang mewakili, meneruskan sifat-sifatnya dengan kemiripannya dengan dirinya....more>>
Wed August 13th, 2014

Mengajarkan Berdoa untuk Kelas Besar
Mengajarkan Berdoa untuk Kelas Besar
Anak kelas besar telah tumbuh semakin besar, dengan kesadaran yang luas pada kehidupan, ancaman dan tantangan kehidupan yang menakutkan dirinya....more>>
Wed August 13th, 2014

Nyanyian Rohani untuk Mengajar(MEMILIH NYANYIAN YANG TEPAT UNTUK ANAK-ANAK)
Nyanyian Rohani untuk Mengajar(MEMILIH NYANYIAN YANG TEPAT UNTUK ANAK-ANAK)
Guru juga harus menentukan nyanyian mana yang cocok untuk anak kecil dan mana yang cocok untuk anak besar. Umumnya nyanyian gereja lebih cocok untuk anak-anak besar...more>>
Tue August 12th, 2014

PRINSIP HUKUMAN : TIM PENDIDIK SEHATI (Sehati orang tua-Opa dan Oma)
PRINSIP HUKUMAN : TIM PENDIDIK SEHATI (Sehati orang tua-Opa dan Oma)
Sering orang tua merasa bahwa dia dulu tidak bisa mengasihi anak-anaknya karena faktor ekonomi yang kurang dan sekarang dia mau mengasihi cucu-cucunya, jangan sampai dia sedih dan tidak bahagia seperti anak-anaknya dulu...more>>
Tue August 12th, 2014

Nyanyian Rohani untuk Mengajar(FUNGSI NYANYIAN/MUSIK DALAM SM)
Nyanyian Rohani untuk Mengajar(FUNGSI NYANYIAN/MUSIK DALAM SM)
Sebab setelah anak-anak berulang kali menyanyikan nyanyian yang berisi kebenaran mengenai kata-kata Tuhan Yesus tadi, umumnya, kebenaran itu akan meresap ke dalam hati mereka. Sehingga pada saat mereka menghadapi pengalaman yang memerlukan kebenaran itu...more>>
Mon August 11th, 2014

PRINSIP HUKUMAN : TIM PENDIDIK SEHATI (Sehati Suami-Istri)
PRINSIP HUKUMAN : TIM PENDIDIK SEHATI (Sehati Suami-Istri)
Dalam mendidik anak, memberikan didikan / hukuman / mendisiplin anak, maka team pendidik, semua yang terlibat dalam mendidik harus memiliki sikap yang sama, harus sehati, termasuk ketika sedang menghukum....more>>
Mon August 11th, 2014

Rico Andhika 1 September 2020 - 22:45:30
Saya mohon bantuan doanya untuk diberikan jawaban ... more..

Edward Budi Setiawan 1 September 2020 - 12:24:55
Supaya Yesus, memberkati, mengurapi & menyertai se... more..

Adi Fitrio 28 August 2020 - 12:39:11
saya meminta doa dari saudara saya adi fitrio deng... more..

Lawrence Fabian Jerangku 19 July 2020 - 23:26:45
Saya meminta doa kalian berserta isteri saya menga... more..




Ikuti Kami