Jadilah Padaku Menurut Kehendak-Mu
Melayani Tuhan menuntut seluruh hidup Anda, bersediakah Anda? Lukas 1:38
Melayani Tuhan menuntut seluruh hidup Anda, bersediakah Anda? Lukas 1:38
Belas kasihan adalah benih dari mukjizat. Masihkah belas kasihan mengalir dalam hati Anda? Matius 14:14
Seorang anak laki-laki buta duduk di tangga sebuah bangunan dengan sebuah topi terbalik di kakinya untuk menampung sumbangan dari orang-orang lewat. Ia menaruh sebuah karton putih dengan tulisan: "Saya buta, tolonglah saya."