Ingin Dikenal Karena Ingin Disayang
Umumnya, sebelum orang Indonesia berjabat tangan dengan kenalan baru sering dikatakan pada awal momen perkenalan ?Tidak kenal, maka tidak sayang?. Kami ingin Anda mengenal kami lebih dekat karena kami ingin disayang oleh Anda sebagai saudara dalam Tuhan,