Atlit Tanpa Kaki Menang Adu Lari Dengan Kuda
Kuda sudah menjadi alat transportasi andalan manusia karena kelincahan dan kemampuan larinya yang cepat. Namun hal itu menjadi tantangan tersendiri bagi Oscar Pistorius, atlit lari yang kedua kakinya menggunakan kaki palsu. Pemenang dua medali emas Parali