Jokowi-Ahok: Jakarta Penuh, Pemudik Jangan Balik Bawa Saudara
Pemerintah Provinsi DKI Jakarta menghimbau agar para pemudik tidak membawa sanak saudara yang masih pengangguran ke ibu kota. Seperti ungkapan Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo bahwa Jakarta sudah penuh.