Euro 2012 : Hasil Pertandingan Polandia vs Rusia 1-1
Salah satu negara tuan rumah Euro 2012 Polandia masih memiliki peluang untuk melaju ke babak selanjutnya setelah pada lanjutan penyisihan Grup A di National Stadium, Warsawa, Rabu (13/6) dini hari WIB, mereka bermain imbang 1 - 1 dengan Rusia.