Saling Mendukung Dalam Doa

Our Impact / 25 August 2018

Kalangan Sendiri

Saling Mendukung Dalam Doa

Lusiana Official Writer
6159

"Sebab di mana dua atau tiga orang berkumpul dalam Nama-Ku, di situ Aku ada di tengah-tengah mereka." (Matius 18:20).

Doa adalah nafas orang percaya. Meskipun Tuhan sudah tahu apa yang ada di dalam isi hati kita, kita harus tetap berdoa. Tuhan mau mendengar suara kita dan melekat dengan Dia. Doa juga merupakan hak istimewa yang sudah Tuhan berikan untuk setiap umat-Nya, kita dapat berbicara secara pribadi kepada Tuhan melalui doa-doa kita.Ketika kita rajin berdoa kepada Tuhan, otomatis kita akan lebih peka untuk mendengar isi hati Tuhan.

Karena doa merupakan hal yang sangat penting, maka Anda bisa saling mendoakan di menu Prayer Request yang ada di website Jawaban.com, dengan sama-sama berdoa lebih besar kuasanya. Jika saat ini Anda ingin menyampaikan pokok doa Anda dan mendapatkan dukungan doa dari responden CBN lainnya atau Anda rindu mendoakan orang-orang yang membutuhkan dukungan doa Anda, silahkan klik disini https://www.jawaban.com/prayers.

Mari dukung terus agar Jawaban.com dapat mejadi website Kristen yang terus berinovasi dan menghasilkan banyak fitur yang dapat menjangkau lebih banyak jiwa dengan mendaftarkan diri Anda menjadi Mitra CBN. Caranya hanya dengan mengirimkan SMS ke 081.5965.5960, ketik: JC # Nama Lengkap # Email atau bisa juga dengan melengkapi data diri dalam formulir di bawah ini.

Halaman :
1

Ikuti Kami