Jika anda mengalami hal seperti ini, Fritz Ridenour membawa kabar baik untuk Anda: Allah tidak menghendaki Anda mngalami dan merasakan hal itu!
Dalam studi klasiknya atas kitab Roma, ia mengungkapkan bahwa kekristenan bukan sebuah agama, melainkan sebuah hubungan. Kekristenan bukan sesuatu yang dapat dimatikan oleh ritual, peraturan, dan tradisi yang tidak membawa sukacita dan melumpuhkan pikiran. Kekristenan tidak menuntut kita untuk menjangkau Allah, sebaliknya ia membawa kabar baik tentang Allah yang menjangkau manusia.
Buku ini berisi kebijaksanaan dan humor segar Fritz Redenour, yang disampaikan secara luwes dengan pembawaannya yang selalu penuh sukacita dalam menjalani hidup. Di sini Anda akan belajar bahwa Anda memiliki hak istimewa dalam Kristus sehingga Anda dapat hidup bebas dari rasa bersalah.
HOW TO BE A CHRISTIAN WITHOUT BEING RELIGIOUS
Penulis: Fritz Ridenour
Penerbit: Gloria Graffa
Harga: Rp 55.000,-