Agar para warga di Swedia mau melewati tangga biasa bukannya tangga berjalan (eskalator), mereka memodifikasi tangga di samping eskalator dengan bentuk tuts piano. Tidak hanya tampilannya saja yang seperti tuts, tetapi juga ketika dilewati atau diinjak, setiap anak tangga tersebut dapat mengeluarkan bunyi yang sama seperti piano.
Hmmm, menarik sekali. Tapi sayang jika kreatifitas ini diterapkan di kota besar Jakarta saja pun, belum tentu akan awet tahan lama alias cepat rusak akibat tak terawat atau terlalu sering dipakai.