Frans Magnis-Suseno: Toleransi Harus Mulai Diajarkan
Frans Magnis-Suseno: Toleransi Harus Mulai Diajarkan
Ditemukannya sejumlah laporan dimana intoleransi dan fanatisme terhadap agama diajarkan di sekolah, dinilai pakar etika politik STF Diyarkara Romo Franz Magnis-Suseno sebagai kondisi dimana pemerintah wajib memulai pendidikan dengan keutamaan ke arah tole...more>>
Tue October 8th, 2013

Partai Demokrat Balas Pernyataan Pendeta Palti Panjaitan
Partai Demokrat Balas Pernyataan Pendeta Palti Panjaitan
Partai Demokrat membalas pernyataan Pendeta HKBP Filadelfia, Palti Panjaitan yang sebelumnya menyarankan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) untuk belajar dari Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo (Jokowi) dalam bersikap mengenai tindak intoleransi....more>>
Mon October 7th, 2013

Pemerintah Florida Paksa Warganya Cabut Spanduk 'God Bless America'
Pemerintah Florida Paksa Warganya Cabut Spanduk 'God Bless America'
Masyarakat Bartow, Florida kini bersitegang dengan pemerintah setempat. Pasalnya pemerintah Bartow, Florida beberapa waktu lalu melarang masyarakatnya untuk memasang spanduk ?God Bless America? di halaman rumah mereka sendiri....more>>
Mon October 7th, 2013

Romo Widyo : Aksi Intoleransi Adalah Bentuk Teror
Romo Widyo : Aksi Intoleransi Adalah Bentuk Teror
Menyikapi aksi kelompok massa yang melakukan penggembokan terhadap Gereja Santa Bernadette di Tangerang, Imam Gereja Katolik Damai Kristus Tambora Jakarta Romo Widyo mengatakan bahwa aksi-aksi intoleransi seperti ini adalah bentuk teror yang dilakukan aga...more>>
Sun October 6th, 2013

Romo Widyo : Relokasi Gereja Tak Selesaikan Masalah
Romo Widyo : Relokasi Gereja Tak Selesaikan Masalah
Sikap pemerintah yang beberapa kali memberi solusi untuk merelokasi gereja-gereja yang mendapat penolakan dari kelompok massa yang mengklaim sebagai warga penduduk dinilai Imam Gereja Katolik Damai Kristus Tambora Jakarta Romo Widyo sebagai langkah yang t...more>>
Sat October 5th, 2013

Budiman Sudjatmiko: Negara Kini Lumpuh dan Melumpuhkan Diri
Budiman Sudjatmiko: Negara Kini Lumpuh dan Melumpuhkan Diri
Anggota Komisi II DPR RI dari Fraksi PDIP Budiman Sudjatmiko menyatakan bahwa kasus-kasus dan masalah yang terjadi ditengah masyarakat seperti tindak intoleransi yang terselesaikan adalah wujud lemahnya kepemimpinan presiden Susilo Bambang Yudhoyono....more>>
Fri October 4th, 2013

Pemerintah Tutup Mata Terhadap Kasus Intoleransi
Pemerintah Tutup Mata Terhadap Kasus Intoleransi
Anggota Komisi II DPR RI dari Fraksi PDIP Budiman Sudjatmiko menilai bahwa terjadinya aksi penutupan gereja di Ciledug, pembongkaran makam di Yogyakarta dan beberapa aksi intoleransi lainnya seperti kasus di Sampang Madura adalah karena pemerintah yang tu...more>>
Thu October 3rd, 2013

Emanuel Dapa Loka: Intoleransi Terjadi Karena Ketertutupan
Emanuel Dapa Loka: Intoleransi Terjadi Karena Ketertutupan
Menanggapi maraknya aksi intoleransi yang terjadi di Indonesia seperti penutupan gereja dan aksi-aksi sepihak yang menyebabkan perpecahan antara warga, dinilai penulis buku, Emanuel Dapa Loka sebagai bentuk ketertutupan...more>>
Thu October 3rd, 2013

Yenni Wahid : Pemimpin Tentukan Hawa Toleransi
Yenni Wahid : Pemimpin Tentukan Hawa Toleransi
Direktur The Wahid Institute Yenni Wahid mengatakan bahwa selama ini dirinya bersama institusi yang dipimpinnya menemukan satu faktor yang yang dipandang begitu krusial. Faktor yang bisa memperkuat semangat intoleransi ataupun justru menutup kebencian....more>>
Wed October 2nd, 2013

Yenni Wahid : Doktrin Agama Tak Bisa Jadi Solusi
Yenni Wahid : Doktrin Agama Tak Bisa Jadi Solusi
Direktur The Wahid Institute Yenni Wahid mengatakan bahwa dalam menghadapi masalah-masalah dan isu-isu sensitif ditengah masyarakat, doktrin agama tidak bisa sepenuhnya dijadikan solusi. Namun doktrin itu harus dibungkus dengan pendekatan-pendekatan yang ...more>>
Wed October 2nd, 2013

Kelompok Intoleransi Adalah Musuh Peradaban
Kelompok Intoleransi Adalah Musuh Peradaban
Anggota Komisi II DPR RI dari Fraksi PDIP Budiman Sudjatmiko menilai maraknya aksi intoleransi yang terjadi di Indonesia sebagai peringatan besar bagi pemerintah pusat untuk segera mengambil tindakan. Budiman menilai kelompok-kelompok intoleransi sebagai ...more>>
Tue October 1st, 2013

SBY Lakukan Penghalangan Terhadap Keadilan
SBY Lakukan Penghalangan Terhadap Keadilan
Salah satu anggota dari Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Jakarta, Maruli mengatakan bahwa Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) melakukan penghalangan terhadap keadilan ketika dirinya berdiam diri terhadap kasus intoleransi yang saat ini terjadi....more>>
Mon September 30th, 2013

Ahok Sarankan Mendagri Belajar Konstitusi
Ahok Sarankan Mendagri Belajar Konstitusi
Menanggapi permintaan Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Gamawan Fauzi kepada Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo alias Jokowi untuk mengevaluasi penempatan lurah Susan, Wakil Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok menyarakan agar Mendagri perlu ...more>>
Fri September 27th, 2013

Yenni Wahid : Militansi Beragama Tidak Masalah Dipertahankan
Yenni Wahid : Militansi Beragama Tidak Masalah Dipertahankan
Direktur The Wahid Institute Yenni Wahid mengatakan bahwa dalam keberagaman di Indonesia, tumbuhnya militansi beragama memang sebuah realita. Bahkan militansi beragama tersebut tidak masalah jika di dipertahankan....more>>
Fri September 27th, 2013

Rico Andhika 1 September 2020 - 22:45:30
Saya mohon bantuan doanya untuk diberikan jawaban ... more..

Edward Budi Setiawan 1 September 2020 - 12:24:55
Supaya Yesus, memberkati, mengurapi & menyertai se... more..

Adi Fitrio 28 August 2020 - 12:39:11
saya meminta doa dari saudara saya adi fitrio deng... more..

Lawrence Fabian Jerangku 19 July 2020 - 23:26:45
Saya meminta doa kalian berserta isteri saya menga... more..




Ikuti Kami