Diskriminasi terhadap warga minoritas diseluruh dunia memang beragam warnanya. Bukan hanya penindasan fisik saja yang terjadi, namun juga penindasan atas nama hak dan kewajiban bernegara yang membatasi ruang gerak kaum minoritas dalam hidup bersama-sama....more>>
Pria yang terkenal dengan lagunya yang berjudul Terima Kasih ini tidak pernah menyangka sebelumnya bahwa dirinya terjun menjadi salah satu penyanyi rohani Kristen Indonesia....more>>
Ribuan massa menyerang sebuah gereja yang sedang dalam masa pembangunan di India Utara pada 25 Agustus lalu. Massa yang tergabung sekitar seribu orang itu dikabarkan menghancurkan gereja sembari meneriakkan slogan-slogan agama....more>>
Di awal-awal abad 20 ada seorang pria bernama Robert Gilmour Le Tourneoau. Namanya sungguh terkenal di zaman itu karena semasa hidup (1888-1969), ia monerahkan banyak prestasi yang satu diantaranya adalah pemegang 300 hak paten atas nama sendiri....more>>
Final Wave adalah team praise & worship yang diwakili oleh Leo (worship leader & gitaris), Holmes (basis), Rollis (drummer), dan Erick (keyboardist/pianis). Team ini dibentuk dari gabungan 2 gereja, 6 kota pelayanan, 3 persekutuan, dan 1 yayasan yang ters...more>>
Mesir yang dulunya berwajah ramah sekarang telah berubah menjadi kelam dan menakutkan. Demonstrasi, kerusuhan, dan pertikaian ada dimana-mana. Tapi ternyata kerukunan di Mesir tidak mati begitu saja....more>>
Komunitas Kristen di daerah bermasalah Odisha, India, pada Minggu lalu menandakan tahun ini sebagai tahun ke-5 peristiwa kekerasan terhadap anti-Kristen di daerah tersebut....more>>
Serangan dan kekerasan terhadap gereja dan fasilitas umat Kristen Koptik di Mesir yang terjadi sejak pekan lalu membuat ibadah minggu untuk pertama kalinya dalam 1.600 tahun ditiadakan. Hal ini diambil demi keamanan bagi para jemaat dari hal-hal yang tida...more>>
Ratusan demonstran yang terdiri dari Kristen Koptik dan Muslim berunjuk rasa di depan Gedung Putih pada Kamis(22/8) lantaran penilaian atas sikap Presiden Amerika Barack Obama yang mendukung Ikhwanul Muslimin....more>>
Mantan terapist gay, Jerry Mungadze baru-baru ini muncul di program TV milik penginjil terkenal, Benny Hinn yang bernama ?This is Your Day? dan mengklaim bahwa dia dapat mengatakan bahwa seseorang disebut kerasukan dari warna crayon yang dipilihnya (20/8)...more>>
Peter Yougren akan menyelenggarakan sebuah festival injil di sebuah lapangan terbuka yang dapat memuat ratusan ribu orang tepatnya di pusat kota Makassar, Sulawesi Selatan, Indonesia. Yougren menargetkan untuk menginjili hingga sekitar 2.6 juta masyarakat...more>>
Seorang anggota parlemen Zambia, Given Lubinda mengatakan bahwa eksistensi sebuah stasiun TV Kristen bernama Revelation TV merupakan sebuah langkah besar untuk menyentuh dan menjangkau kehidupan disetiap sudut negara itu dengan Firman Tuhan....more>>
Demi kenyamanan Anda selama mengakses Jawaban.com, kami menggunakan cookie untuk memastikan situs web kami berfungsi dengan lancar serta memberikan konten dan fitur yang relevan untuk Anda, dan meningkatkan pengalaman Anda di situs web kami. Data Anda tidak akan pernah diperjualbelikan atau digunakan untuk keperluan pemasaran. Anda dapat memilih untuk Setuju atau Batalkan terhadap penggunaan cookie dalam situs web ini. Learn more