Beberapa bulan belakangan ini, Indonesia diguncang oleh berbagai bencana yang mengakibatkan masyarakat di beberapa wilayah Indonesia menderita. Gereja-gereja di sana pun membantu dengan menjadi tempat penampungan....more>>
Pasca dihantam banjir bandang Rabu (15/1/2014) lalu, sejumlah gereja di Manado, Sulawesi Utara, masih tampak digenangi lumpur tebal dan sampah....more>>
Tidak lama setelah banjir dan longsor melanda sejumlah wilayah di Sulawesi Utara, pemuda dari Sinode Gereja Masehi Injili Minahasa (GMIM) langsung bergerak dan mengadakan penggalanggan bantuan untuk para korban....more>>
Pihak Vatikan akhirnya memenuhi proses pemeriksaan oleh Komite Hak Anak PBB di Jenewa Swiss, Kamis (16/1), terkait pada kasus pelecehan seksual anak yang terjadi di dalam kepastoran setelah terlebih dulu melakukan penolakan....more>>
Gereja Protestan Indonesia Bagian Barat (GPIB) Koinonia di Jatinegara Jakarta Timur menyediakan dua lantai gedungnya untuk tempat pengungsian warga Kampung Pulo yang terkena banjir....more>>
Gereja Katolik Vatikan baru-baru ini melakukan sakramen baptisan kepada 32 bayi. Kegiatan yang mengambil lokasi di Kapel Sistina itu langsung dipimpin oleh Paus Fransiskus....more>>
Berdoa dan bersekutu secara akrab dengan Tuhan merupakan jalan bagi umat Kristiani untuk lebih dekat kepada Tuhan. Namun berbeda dengan jemaat gereja di Afrika Selatan yang disuruh oleh pendetanya makan rumput....more>>
Seorang pendeta muda menghembuskan nafas terakhir di sebuah rumah sakit di Brasil setelah sebelumnya ia ditembak di bagian kepala oleh orang tak dikenal....more>>
Sepanjang 35 tahun berkeliling 27 negara sejak tahun 1979, Inri Cristo yang mengklaim dirinya sebagai reinkarnasi Yesus Kristus ternyata telah 40 kali ditangkap di berbagai negara....more>>
Mantan presiden Irlandia Mary McAleese menegaskan bahwa sejumlah besar pemimpin gereja Katolik adalah pelaku homo seksual. Hal ini terbukti dari pengakuan kardinal Skotlandia sebagai pelaku penyimpangan seksual tahun lalu dan telah mundur dari jabatannya....more>>
Jemaat Gereja Koptik yang telah berusia 1500 tahun ini akhirnya mendapatkan tempat permanen untuk beribadah setelah melakukan ibadah di rumah-rumah jemaat setiap minggunya. Gereja yang kini mereka tempati merupakan pemberian dari Gereja Katolik lokal di C...more>>
Akhirnya Pembangunan gereja yang berada di RT 34 RW 06, Kelurahan Pasir Putih, Kecamatan Rimbo Tengah Jambi resmi dihentikan. Hal itu terjadi setelah adanya kesepakatan dari warga, pemerintah setempat dan juga pihak dari pembangun gereja....more>>
Ada pemandangan tak biasa terlihat di Katedral Santo Markus, Kairo, Mesir, Minggu (5/1/2014). Presiden sementara yang kini berkuasa di Mesir, Adli Mansur tampak berada di gedung ibadah yang biasa digunakan umat Kristen Koptik di Kairo tersebut....more>>
Meskipun keamanan sepanjang perayaan hari besar Natal dan Tahun Baru 2014 terbilang kondusif. Namun tak dimungkiri bahwa terorisme masih tetap berkeliaran di sejumlah wilayah....more>>
Demi kenyamanan Anda selama mengakses Jawaban.com, kami menggunakan cookie untuk memastikan situs web kami berfungsi dengan lancar serta memberikan konten dan fitur yang relevan untuk Anda, dan meningkatkan pengalaman Anda di situs web kami. Data Anda tidak akan pernah diperjualbelikan atau digunakan untuk keperluan pemasaran. Anda dapat memilih untuk Setuju atau Batalkan terhadap penggunaan cookie dalam situs web ini. Learn more