"Kuatkan dan teguhkanlah hatimu, janganlah takut dan jangan gemetar karena mereka, sebab Tuhan, Allahmu, Dia-lah yang berjalan menyertai engkau; Ia tidak akan membiarkan engkau dan tidak akan meninggalkan engkau" (Ulangan 31 : 6).
Disepanjang sejarah dunia telah begitu banyak tercatat mengenai pencapaian-pencapaian besar dari wanita-wanita yang terkemuka, wanita-wanita yang telah mencapai banyak kejaiban yang penting dan menantang pikiran. Tetapi, kebanyakan buku-buku sejarah tidak membagikan iman para wanita yang mengagumkan itu yang telah membentuk keluarga-keluarga, bangsa-bangsa dan pemerintah-pemerintah melalui kuasa dan kasih Yesus Kristus.
Wanita-wanita pemberani mengeksplorasi kehidupan wanita-wanita yang biasa saja yang telah menantang rintangan-rintangan, membayar harga, dan memikul salib mereka untuk melewati masa-masa yang sulit yang dapat saja menghancurkan mereka. melalui iman mereka kepada Kristus, mereka bertahan melawan semua rintangan, sehingga memperoleh:
• Keberanian melalui penderitaan dan ketidakadilan. • Keberanian melakukan amanat agung. • Keberanian melalui kehilangan.
Setiap wanita bertumbuh menjadi sebuah "Pertunjukan keagunganNya" didalam apa yang kita sebut "Taman-taman anugrah." Semoga cerita-cerita mereka menumbuhkan iman anda bagi perjalanan yang terhampar didepan untuk "bertumbuh dalam kasih karunia dan dalam pengenalan akan Tuhan dan Juruselamat" (2 Petrus 3 : 18).
Judul Buku : Women of Courage Penulis : Donna Kafer Penerbit : Visi Press
Demi kenyamanan Anda selama mengakses Jawaban.com, kami menggunakan cookie untuk memastikan situs web kami berfungsi dengan lancar serta memberikan konten dan fitur yang relevan untuk Anda, dan meningkatkan pengalaman Anda di situs web kami. Data Anda tidak akan pernah diperjualbelikan atau digunakan untuk keperluan pemasaran. Anda dapat memilih untuk Setuju atau Batalkan terhadap penggunaan cookie dalam situs web ini. Learn more