Dibalik Kebakaran, Kuasa Tuhan Dinyatakan

Slide / 10 March 2016

Kalangan Sendiri

Dibalik Kebakaran, Kuasa Tuhan Dinyatakan

Lusiana Official Writer
3725
"Bagaimana Tuhan menunjukkan kuasa-Nya jika keadaanmu baik-baik saja?” Kalimat tersebut diucapkan dengan mantap oleh seorang wanita bernama Feni Claudiana Wijaya. Sebuah peristiwa besar di Bandung pada tahun 2014, telah mengubah kehidupannya. Dalam video berdurasi dua menit berikut, Anda akan melihat bagaimana  ia melalui masa-masa sulit itu.

Masalah datang silih berganti tapi orang-orang yang mengandalkan Tuhan tetap aman dalam perlindungan-Nya. Tidak hanya Anda tapi semua orang dapat merasakan hal yang sama dengan Feni.

Mari bersama kami memberitakan pengharapan ini melalui media. Mengapa melalui media? Karena media televisi dan internet adalah alat yang sangat efektif untuk menyebarkan kebaikan Tuhan dalam waktu yang singkat namun dapat menjangkau jutaan orang. Klik disini.
Halaman :
1

Ikuti Kami